HUKUM PIDANA DAN HAM PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK DAN PEREMPUAN

Rp. 75.000

SINOPSIS

Buku ini membahas secara komprehensif konsep hukum hak asasi manusia serta implementasinya dalam perlindungan hukum terhadap anak dan perempuan di Indonesia. Buku ini menguraikan dasar-dasar hukum dan HAM, pengertian serta sejarah hak asasi manusia, hingga instrumen HAM nasional dan internasional. Selain itu, pembahasan difokuskan pada bentuk-bentuk perlindungan hukum bagi anak dan perempuan, khususnya sebagai kelompok rentan yang kerap menjadi korban kekerasan dan diskriminasi. Buku ini juga mengkaji kesetaraan gender serta pengaturan hukum pidana terkait perlindungan anak dan perempuan dalam KUHP Nasional, sehingga relevan sebagai referensi akademik dan praktis.

Nama Penulis :

  • Prof. Dr. Hj. Henny Nuraeny, S.H, M.H.

  • Dr. Tanti Kirana Utami, S.H, M.H.

Nama Penerbit : Rajawali Buana Pusaka
Jumlah Halaman :
viii; 138 Halaman
Ukuran Buku :
15 x 23 cm